PROGRAM KERJA

Berdasarkan Rapat Kerja Dewan Kerja Cabang Sinjai pada hari Sabtu Tanggal 27 Maret 2010 bertempat di Kwartir Cabang Gerakan Pramuka, menghasilkan beberapa program kerja sebagai berikut :

A. BIDANG KAJIAN KE-PRAMUKA-AN
1.Konsulidasi dan sosialisasi Dewan Kerja Ranting
2.Seminar (Indikator kemunduran Minat Generasi Muda Dalam Berpramuka)
3.Out bound Leader Ship Treaning Masing-Masing Ranting.
B. TEKPRAM (Teknik Kepramukaan)
1.Latihan Pengembangan Kepemimpinan Tingkat Satu (LPK 1)
2.Even Penegak
3.Latihan Gabungan (LATGAB) Tingkat Penegak
4.Latihan Rutin (LARI) Internal Dewan Kerja Cabang Sinjai.
5.Gladian Pinpinan Sangga (DIANPINSA)
C. PENGABDIAN MASYARAKAT
1.Bakti Sosial (Baksos)
2.Penghijauan
3.Penanaman Bakau
D. EVALUASI DAN PENGEMBANGAN
1.Pelatihan Brigade Pramuka Penolong (BPP) / SAR Pramuka
2.Melibatkan Pengurus Dewan Kerja Di Gugus Depan (pelatihan ke gugus depan)
3.Mengevaluasi Kegiatan-Kegiatan Yang Telah Di Rencanakan Oleh Dewan Kerja
Cabang Sinjai

Untuk lebih lanjut dan lebih jelasnya kunjungi langsung Sekretariat DKC Sinjai di Jl. R.A Kartini No. 3 Sinjai Utara (Depan Kantor DIKNAS)